HOME » BERITA » BEGINI TAMPANG HATCHBACK MINI SPESIAL ROYAL WEDDING INGGRIS
Begini Tampang Hatchback MINI Spesial Royal Wedding Inggris
Inggris bersiap-siap untuk pernikahan Pangeran Harry dan Meghan Markle. Beberapa pabrikan adalah berasal dari Inggris, seperti MINI telah menyiapkan sesuatu yang spesial dalam kesempatan tersebut.