Otosia.com Kemunculan Trio CB500 Series
Setelah terendus keberadaanya pada gelaran pameran otomotif di Italia, EICMA Milan akhir 2012 lalu. Sosok trio CB500 Series ini pun melenggang ke Thailand.
Honda memang sengaja mempersiapkan mesin seri 500cc untuk tiga model terbarunya ini, CBR500R, CB500F dan CB500X. Namun untuk sektor desain mesin (twin paralel), sasis dan running gear setidaknya masih mengadopsi generasi sebelumnya.
Sayangnya, trio motor sport CB500 Series ini lebih dikhususkan untuk pasar Eropa, demikian beberapa media otomotif internasional menyebutkan sebelumnya.
Nah, lalu bagaimana dengan pasar Asia? Padahal banyak yang mengharap kedatangannya lho! Tenang, baca kelanjutan berita di bawah ini!
Kebangkitan Honda 400cc Series
Ternyata Honda memiliki strategi pasar sendiri untuk pasar selain Eropa dan Amerika. Ini nih, buktinya.
Pabrikan motor Honda kembali membuat gebrakan pada awal tahun 2013 ini. Pasalnya, setelah pada akhir Januari lalu, Honda membuat mesin twin sejajar berkapasitas 400cc, kini sosok utuhnya telah dipublikasikan. Penasaran seperti apa sosok motor sport terbaru ini?
Mesin terbaru ini, mengusung 400cc, merupakan langkah lanjut Honda setelah pada tahun-tahun sebelumnya mengeluarkan motor sport versi 500cc, Honda CB500 Series (CBR500R, CB500F dan CB500X ). Kini Honda kembali meluncurkan adik-adiknya dengan nama CB400 Series.
Kabar gembiranya yakni motor sport terbaru ini (Honda CB400 Series), setelah diperkenalkan pada Osaka Motorcycle Show 15-17 Maret ini dan Tokyo Motorcycle Show 22-24 Maret juga, akan diproyeksikan untuk pasar Asia. (Cepat ke Indonesia ga ya?)
Video Terpopuler dan Paling Dicari saat Ini
powered by
CBR500R
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770982/original/025194100_1640068505-headline-honda-cb500rkzg.jpg)
Harga sebuah CB500R untuk pasar Eropa dan Amerika dibanderol seharga US$5.999 yang setara dengan Rp 58 jutaan. Sedangkan untuk type ABS-nya dijual seharga US$6.499 atau setara dengan Rp 63 jutaan.
Berikut spesifikasi lengkapnya:
Mesin
- Type: 500cc liquid-cooled parallel-twin
- Bore and Stroke: 67.0mm x 66.8mm
- Compression ratio: 10.7:1
- Valve Train: DOHC; four valves per cylinder
- Induction: PGM-FI with 34mm throttle bodies
- Ignition: Computer-controlled digital transistorized with electronic advance
- Transmission: Six-speed
Suspensi
- Front: 41mm fork; 4.3 inches travel
- Rear: Pro-Link single shock with nine-position spring preload adjustability; 4.7 inches travel
Rem (Optional Honda ABS)
- Front: Twin-piston caliper with single 320mm wave disc
- Rear: Single-caliper 240mm wave disc
Roda
- Front: 120/70-17
- Rear: 160/60-17
- Wheelbase: 55.5 inches
- Rake (Caster Angle): 25°5"
- Trail: 103mm (4.05 inches)
- Seat Height: 30.9 inches
- Fuel Capacity: 4.1 gallons including 0.7-gallon reserve
Warna
- CBR500R: Black, Pearl White/Blue/Red, Red
- CBR500RA: Red
CB500F
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770983/original/051812300_1640068506-headline-honda-cb500f77r.jpg)
Harga sebuah CB500F untuk pasar Eropa dan Amerika dibanderol seharga US$5.499 yang setara dengan Rp 53 juta. Sedangkan untuk type ABS-nya dijual seharga US$5.999 atau setara dengan Rp 58 jutaan.
Berikut spesifikasi lengkapnya:
Mesin
- Type: 500cc liquid-cooled parallel-twin
- Bore and Stroke: 67.0mm x 66.8mm
- Compression ratio: 10.7:1
- Valve Train: DOHC; four valves per cylinder
- Induction: PGM-FI with 34mm throttle bodies
- Ignition: Computer-controlled digital transistorized with electronic advance
- Transmission: Six-speed
Suspensi
- Front: 41mm fork; 4.3 inches travel
- Rear: Pro-Link single shock with nine-position spring preload adjustability; 4.7 inches travel
Rem (Optional Honda ABS)
- Front: Twin-piston caliper with single 320mm wave disc
- Rear: Single-caliper 240mm wave disc
Roda
- Front: 120/70-17
- Rear: 160/60-17
- Wheelbase: 55.5 inches
- Rake (Caster Angle): 25°5"
- Trail: 103mm (4.05 inches)
- Seat Height: 30.9 inches
- Fuel Capacity: 4.1 gallons including 0.7-gallon reserve
Warna
CB500F: Black, Pearl White
CB500FA: Black
CB500X
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770984/original/080782700_1640068507-headline-honda-cb500xmk5.jpg)
Mengenai harga CB500X, hingga berita ini diturunkan kami belum bisa mendapatkan kepastian. Namun jika melihat banderol harga kedua tipe sebelumnya diperkirakan harganya berkisar antara Rp 50-60 jutaan.
Berikut spesifikasinya:
Mesin
- Type: 500cc liquid-cooled parallel-twin
- Bore and Stroke: 67.0mm x 66.8mm
- Compression ratio: 10.7:1
- Valve Train: DOHC; four valves per cylinder
- Induction: PGM-FI with 34mm throttle bodies
- Ignition: Computer-controlled digital transistorized with electronic advance
- Transmission: Six-speed
Suspensi
- Front: 41mm fork; 4.9 inches travel
- Rear: Pro-Link single shock with nine-position spring preload djustability; 4.7 inches travel
Rem (Optional Honda ABS)
- Front: Twin-piston caliper with single 320mm wave disc
- Rear: Single-caliper 240mm wave disc
Roda
- Front: 120/70-17
- Rear: 160/60-17
- Wheelbase: 55.9 inches
- Rake (Caster Angle): 26°5"
- Trail: 109mm (4.29 inches)
- Seat Height: 31.9 inches
- Fuel Capacity: 4.5 gallons including 0.7-gallon reserve
Warna Matte Black Metallic
CBR400R
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770985/original/084343700_1640068508-headline-honda-cb400rnnw.jpg)
Deretan lineup CB400 Series terbaru mereka antara lain CBR400R, CB400F dan CB400X. Dari beberapa penampakan foto Honda, mungkin Anda akan bingung membedakan mana yang 500 series dan 400 series.
Namun, sebenarnya kedua rancangan (desian bodi CB500 dan CB400 Series) ini adalah kembar, namun CB500 series khusus untuk pasar AS dan Eropa.
Mesin yang diusung 400 series yakni liquid-cooled DOHC Twin paralel. Mesin yang sedikit lebih kecil dari mesin 500, namun dengan performa yang tidak kalah baik.
CB400F
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770987/original/072755200_1640068510-headline-honda-cb400f64h.jpg)
Hingga berita ini dibuat, untuk spesifikasi trio CB400 Series, kami belum bisa mendapatkan informasi yang sebenarnya.
Pasalnya, seperti yang kami sampaikan sebelumnya bahwa kemunculan trio CB400 Series ini baru bisa disaksikan pekan depan. Tepatnya pada tanggal 15-17 Maret ini di Osaka Motorcycle Show dan Tokyo Motorcycle Show 22-24 Maret ini juga.
Jadi, sabar dulu ya! Makanya, "pantengin" terus berita ter-update hanya di otosia.com.
Honda 400x
:strip_icc():format(jpeg)/kly-media-production/medias/3770989/original/058767200_1640068512-headline-honda-400xq7z.jpg)
Honda sengaja tidak mencantumkan nama CB untuk varian 400x-nya. Nampaknya nama ini bukan hanya sekedar penamaan saja.
Karena ternyata Honda membuat 400X khusus untuk "konsep crossover" atau sering juga disebut Crosstourer, konsep yang diperkenalkan pada EICMA 2010 lalu.
Berbeda dengan 500 series-nya, CB500X masih menggunakan tambahan "CB" meskipun keduanya berkonsep sama.