Sukses

Yamaha SCR950 Brat Style Tampil Lebih Garang

Proyek customisasi motor Yamaha kembali dilakukan, kali ini sebagai basis ubahan motor bergaya scrambler, SCR950. Dengan tetap mempertahankan kesan retro, moge dengan mesin 950cc ini diberi sentuhan ubahan gahar dan diproyeksikan untuk dua alam. (otosia.com/Yamaha Motor Sport)
Author:
Redaksi Otosia
Editor:
Ahmad Khoirudin
Photographer:
Redaksi Otosia

Foto Terkini