Sukses

Bugatti Chiron Hermes Edition Satu-Satunya di Dunia

Pabrikan hypercar, Bugatti, menggandeng perusahaan fashion mewah asal Perancis, Hermes, untuk memenuhi permintaan konsumennya, seorang kolektor mobil bernama Manny Khoshbin. Kolaborasi ini melahirkan Bugatti Chiron Hermes Edition yang tak diketahui harga pastinya. (Bugatti)
Author:
Redaksi Otosia
Editor:
Cornelius Candra Sutikto
Photographer:
Redaksi Otosia

Foto Terkini