1/7
Berbeda dengan eksterior yang mengambil basis dari tipe Prime, Interior mobil ini mengadopsi trim dan fitur interior dari tipe Trend. Tema eksterior seba hitam berlanjut ke bagian dalam dengan keseluruhan dashboard bernuansa gelap. Fitur yang ada di interior creta ini cukup lengkap, seperti ukuran head unit 8 inci dengan konektivitas smartphone, Hyundai Blue Link, Wireless Charger, Auto Climate Control AC, dan Leather Seat.