Sukses

6 Potret Chevrolet Suburban, SUV Mewah dengan Desain Berkelas

Suburban, salah satu mobil produksi Chevrolet yang berada pasa segmen full size SUV. Mobil bongsor ini memiliki dimensi 5733mm x 2060mm x 1923mm dan hadir dengan desain mewah dan keren. Mobil ini mendapatkan penghargaan sebagai SUV besar keliuarga tebaik di tahun 2022 oleh U.S News & World Report.
Editor:
Radiffa Fazreen Andera

Foto Terkini