Sukses

Potret Toyota Alphard dan Vellfire 2024 yang Baru-baru Ini Bocor, Lebih Bagus dari Sebelumnya?

Toyota Alphard generasi ketiga sudah eksis sejak tahun 2015 dan pada tahun 2023 sudah menginjak tahun kedelapan. Baru-baru ini muncul bocoran Toyota Alphard generasi keempat di dunia maya yang membuat heboh. Tampilan depan dan belakangnya sudah nampak jelas dengan ubahan sangat drastis. Berikut potret calon Toyota Alphard dan Vellfire generasi terbaru. Bagaimana menurutmu? Apakah lebih bagus dari generasi sekarang?
Editor:
Nurrohman Sidiq, Syahrul Muhammad Ghiffari

Foto Terkini