Sukses

8 Potret Merek Kendaraan Komersial yang Sudah Dinanti di GIIAS 2023, Ada Tiga Karoseri Bus

Gaikindo Indonesia International Autoshow (GIIAS) 2023 akan segera digelar mulai tanggal 10-20 Agustus 2023 di ICE BSD-City, Tangerang. Seperti biasa, pameran ini tidak hanya menampilkan kendaraan penumpang saja. GIIAS juga menjadi tempat kendaraan komersial yang dapat dilihat oleh masyarakat Indonesia. Bahkan tak hanya tru, tiga karoseri bus ternama di Indonesia juga ikut meramaikan acara ini. Berikut deretan pabrikan kendaraan komersial yang dipastikan hadir di GIIAS 2023.
Editor:
Ahmad Muzaki, Syahrul Muhammad Ghiffari

Foto Terkini